Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh
Apa kabarnya sobat ? semoga baik-baik saja . Oke kali ini kita akan membahas beberapa soal tentang sistem ekskresi pada manusia . Ingat ya pada "manusia" . Sebelumnya terima kasih sudah sempat untuk mampir di sini . Baik , langsung saja kita menuju materi .....
Apa kabarnya sobat ? semoga baik-baik saja . Oke kali ini kita akan membahas beberapa soal tentang sistem ekskresi pada manusia . Ingat ya pada "manusia" . Sebelumnya terima kasih sudah sempat untuk mampir di sini . Baik , langsung saja kita menuju materi .....
1.
Perhatikan gambar berikut
Tempat untuk
menampung urine sebelum dikeluarkan dari tubuh ditunjukkan oleh nomor ...
a.
1
b.
2
c. 3
d.
4
2.
Urine dari kantong urine dikeluarkan melalui saluran
yang disebut ...
a.
Uretra
b.
Pelvis
c.
Ureter
d.
Medula
3.
Ginjal manusia terletak di dalam rongga perut ,
tepatnya di ...
a. Kanan dan kiri tulang pinggang
b.
Kanan
dan kiri tulang ekor
c.
Kanan
dan kiri tulang kelangkang
d.
Kanan
dan kiri tulang punggung
4.
Kapsula Bowman merupakan bagian yang melindungi ...
a. Glomerulus
b.
Pelvis
c.
Badan
malpighi
d.
Ureter
5.
Saluran urine yang keluar dari ginjal disebut ...
a.
Medula
b.
Uretra
c. Ureter
d.
Pelvis
6.
Perhatikan gambar irisan ginjal berikut.
Bagian
yang bertanda x adalah ...
a. Korteks
b.
Medula
c.
Pelvis
d.
Sumsum
ginjal
7.
Tahap filtrasi pembentukan urine terjadi pada ginjal
adalah ...
a.
Medula
b.
Pelvis
renalis
c. Badan malpighi
d.
Ureter
Untuk soal nomor
8–9 perhatikan gambar penampang kulit berikut.
8.
Kelenjar keringat dan kelenjar minyak ditunjukkan
oleh nomor ...
a.
1
dan 2
b. 3 dan 4
c.
4
dan 5
d.
5
dan 6
9.
Bagian yang bertanda x pada gambar di atas disebut …
a.
Epidermis
b.
Hipodermis
c. Dermis
d.
Dermatitis
10. Pernyataan
berikut berhubungan dengan sistem pengeluaran manusia, kecuali …
a.
Kulit
menghasilkan keringat
b.
Ginjal
menghasilkan urine
c.
Bagian
kulit yang berperan sebagai alat ekskresi adalah kelenjar keringat
d. Pankreas menghasilkan enzim amilase
11. Penyakit gula
atau kencing manis disebut juga …
a.
Albuminuria
b. Diabetes mellitus
c.
Diabetes
insipidus
d.
Nefritis
12. Zat sisa
metabolisme yang dikeluarkan melalui paru-paru adalah ....
a.
Urea
dan uap air
b.
Garam
dapur dan air
c.
Asam
amino dan amonia
d.
Karbon dioksida dan uap air
13. Selain sebagai
alat pengeluaran, kulit manusia juga mempunyai fungsi sebagai berikut, kecuali
....
a. Mengatur kadar gula dalam darah
b.
Membentuk
vitamin D
c.
Sebagai
indra peraba
d.
Mengatur
suhu tubuh
14. Sisa penyaringan
pada proses filtrasi menghasilkan urine yang masih mengandung zat yang berguna
bagi tubuh, kecuali ....
a.
Glukosa
b. Sel darah merah
c.
Garam-garam
mineral
d.
Asam
amino
15. Jumlah urine yang
dikeluarkan dari tubuh dipengaruhi oleh , kecuali ...
a. Banyaknya makanan yang dimakan
b.
Faktor
emosional
c.
Banyaknya
cairan yang diminum
d.
Jumlah
glukosa yang harus dikeluarkan dari darah
16. Agar suhu tetap,
tubuh akan mengeluarkan ....
a. Keringat
b.
Urine
c.
Air
ludah
d.
Karbondioksida
17. Infeksi kuman
pada nefritis menyebabkan kerusakan ginjal bagian ....
a. Glomerulus
b.
Kapsul
Bowmen
c.
Medula
d.
Pelvis
renalis
18. Diabetes mellitus
dapat terjadi karena ....
a. Nefron gagal menyerap kelebihan glukosa
b.
Pankreas
menghasilkan insulin
c.
Kelebihan
kadar garam dalam darah
d.
Adanya
infeksi kuman pada glomerulus
19. Kulit berfungsi
sebagai alat ekskresi karena ....
a.
Melindungi
tubuh dari kuman
b. Mempunyai kelenjar keringat
c.
Mempunyai
ujung saraf reseptor
d.
Melindungi
tubuh dari cahaya matahari
20. Adanya batu
ginjal di dalam rongga ginjal dapat menimbulkan ....
a.
Diabetes
insipidus
b.
Hematuria
c.
Nefritis
d. Hidronefrosis
21. Ginjal
menyaring zat sisa yang berupa ureum dari dalam ....
a. Getah
bening
b. Hormon
c.
Darah
d. Usus
22. Organ
tubuh yang bertanggung jawab untuk mengatasi zat racun yang masuk ke dalam
tubuh adalah ....
a. Ginjal
b.
Hati
c. Kulit
d. Paru-paru
23. Cara kulit mengatur suhu tubuh adalah ....
a.
Mengeluarkan minyak
b.
Mengeluarkan air
c.
Mengeluarkan panas
d.
Mendirikan bulu-bulu
24. Bagian
ginjal yang berfungsi menyaring darah terdapat pada ....
a.
Glomerulus
b. Lengkung
henle
c. Kapsula
Bowman
d. Tubulus
kontraktil
25. Paru-paru
sebagai organ ekskresi mengeluarkan .…
a. O
dan H2O
b.
H2O dan CO2
c. O
dan CO
d. H2O
dan O
26. Fungsi
sistem ekskresi pada manusia adalah ....
a.
Mengeluarkan sisa-sisa
metabolisme yang sudah tidak digunakan lagi
b. Mengeluarkan
sisa-sisa metabolisme yang masih dibutuhkan oleh tubuh
c. Mengeluarkan
zat sisa yang masih dapat dipergunakan lagi
d. Mengeluarkan
feses dari hasil pencernaan
27. Bagian
kulit yang berperan untuk menyimpan lemak adalah ....
a. Lapisan
kulit ari
b. Lapisan
kulit malpighi
c. Lapisan
kulit jangat
d.
Lapisan kulit bawah
28. Berikut
ini merupakan penyakit yang terjadi pada kulit, kecuali ....
a. Ringworm
b. Psoriasis
c. Biduran
d.
Nefritis
29. Kelebihan
hormon, vitamin, dan obatobatan akan dikeluarkan melalui .…
a.
Ginjal
b. Kulit
c. Hati
d. Paru-paru
30. Fungsi
hati berikut berkaitan dengan pengeluaran, kecuali ....
a. Mengubah
provitamin A menjadi vitamin A
b. Menimbun
gula dalam bentuk glikogen
c.
Membongkar jenis protein tertentu
d. Merombak
sel darah merah yang rusak menjadi empedu
Mungkin cukup segitu dulu soal-soalnya . Nantikan artikel berikutnya . Atas kesalahan atau kekurangan mohon dimaafkan , karena kesempurnaan hanya milik Allah SWT semata . Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh .